Sabtu, 01 April 2017

Backup Aplikasi Yang Sudah Terinstal di Linux dengan APTonCD


a. Pengertian
APTonCD adalah alat yang dapat membuat cadangan paket perangkat lunak ( deb file) download melalui Advanced Packaging Tool (APT) atau bakat , menciptakan sebuah repositori yang dapat digunakan untuk menginstal paket-paket di komputer lain tanpa akses Internet. APTonCD mengumpulkan paket dikumpulkan menjadi satu image ISO .

b. Latar Belakang
Pada dasarnya setiap orang yang menginstall ulang OS linux pada PC nya, pasti sudah banyak aplikasi yang sudah terinstall di PC nya. Dan nanti harus download lagi secara online dan ini membutuhkan koneksi internet. Nahh, dengan aptconcd ini kita dapat backup aplikasi dan buat menjadi repositori yang nantinya kita dapat gunakan untuk instalasi ulang aplikasi yang dulunya sudah terinstall. Dan ini dalam keadaan offline.

c. Tujuan
Membackup aplikasi dan dapat dijadikan sebagai repository offline

d. Alat dan Bahan
-Laptop
-Koneksi internet

e. Langkah-langkah
1. Masuk Terminal sebagai super user

2. Install sofware aptoncd, perintahnya "apt-get install aptoncd"

  tunggu proses berjalan hingga selesai

3. Jika sudah selesai, buka program aplikasinya "aptoncd" atau dapat dibuka melalui menu aplikasi.

4. Jika ingin lakukan backup pilih Create.

5. Pilih aplikasi yang ingin dibackup, jika sudah klik Burn

6.  Beri nama file backup dan tentukan dimana kalian menyimpan sebelum di bakar ke cd, kemudian pilih apply

7. Proses Creating APTonCD



8. pilih Yes

9.  Pilih Cancel jika belum akan membakar kedalam cd dan menyimpannya saja.

10. Nah,, ini hasil backup saya.


 sekian yang dapat saya share, semoga bermanfaat. :)

0 komentar:

Posting Komentar