Jumat, 11 November 2022

Install WPS

a. Pengertian
WPS Office (sebuah akronim untuk Writer, Presentation, dan Spreadsheets sebelumnya dikenal sebagai Kingsoft Office) adalah sebuah paket aplikasi perkantoran untu Microsoft Windows, Linux, iOS, dan Android OS, yang dikembangkan oleh pengembang perangkat lunak dari Tiongkok yang berbasis di Zhuhai , yaitu Kingsoft.

b. Langkah-langkah
1.  Download WPS Office terlebih dahulu di www.wps.com atau bisa juga langsung pada terminal linux kita, perintahnya sebagai berikut :
"890"


2. Jika sudah terdownload langsung install wpsnya, perintah "dpkg -i wps-office_10.1.0.5672~a21_amd64.deb"


3. Nah,, ini WPS saya sudah terinstall, lihat di menu aplikasi.

4. Saya coba untuk membukanya, dialog awal seperti pada gambar berikut.

5. Pilih I accept pada Licensi Agreement

6. WPS siap digunakan


Continue reading Install WPS